Result

Sunday, 14 August 2011

Install Custom ROM di Aha Touch (C8150)

Bahan Yang dibutuhkan :
Langkah :
  • Copy File Custom ROM yang sudah didownload biarkan tipe filenya tetap .zip (ex:Gingerman-v7.zip) ke dalam sdcard HP anda bisa menggunakan card reader atau kabel data
  • backup Data2 anda dengan Titanium Backup dan Nandroid Backup (backup dari recovery Mode)
  • matikan HP, lalu Masuk Recovery Mode (dari keadaan mati, tekan & tahan Tombol Call (Hijau )+Volume Up+Power)
  • pilih "Wipe data/factory reset" -> pilih "Yes"
  • Pilih "Wipe Cache partition" -> pilih "Yes"
  • kemudian Pilih "Install zip From sdcard"
  • lalu pilih file .zip yang sudah kita copy tadi ke sdcard (ex:Gingerman-v7.zip)
  • pilih Yes
  • tunggu hingga proses selesai (jangan matikan HP secara paksa)
  • jika sudah maka akan kembali ke menu utama recovery mode
  • lalu pilih "reboot system now"
  • Selesai. Custom ROM yang anda inginkan sudah terinstal.

Selamat mencoba, segala kerusakan ditanggung sendiri.

Saturday, 13 August 2011

Review Gingerman7




Berdasarkan pemakaian Selama seharian
over all tampilan masih sama kaya' gingerman v6.5

Bugs :
  • masih terdapat tanda segitiga kalo pake aha (kalo pake flexi ga da tuh tanda)
  • masih blm bisa nyeting apn scara manual,
  • sma seperti versi sebelumnya ketika flash pertama kali pake kartu esia bisa pake paket data(3G), namun ketika ganti pake flexi ga dpt2 tuh paket data(1x) pdhl udh di utak atik ( kali aja ada agan2 yg bisa bantu) gitu jg sebaliknya
  • pas coba telpon dipake talking talking lancar jaya tapi pas pake headset suara ga kluar dari headsetnya (padahal ringtone bisa kluar suaranya dr headset)
  • masih belum bisa pake radio FM untuk jaringan indonesia(agan2 ada yang bisa bantu mungkin)
  • blm ada usb thetering kaya bawaanya atat baru ada wifi thetering,,
  • pas install maps, GPSnya masih ngawur2 lokasinya,,Perlu di edit Confignya
Berikut Ini Hasil Screen Shootnya


Wednesday, 6 July 2011

Daftar Custom ROM AHA Touch (C8150)

Berikut Ini Adalah Daftar Custom ROM buatan Developer yang sudah di modifikasi dengan sangat bagus :

Android Versi 2.2.2
Android Veri 2.3.x (Belum Recomended Karena Masih Belum Stabil)
Silahkan Lihat dan Download Custom ROM Versi Terbaru yang anda sukai di Link Tersebut, banyak yang sudah menggunakannya.
Masing masing Custom ROM punya kelebihan dan kekurangan masing-masing, pilihlah yang sudah banyak dipakai oleh User (seperti Fusion Ideos, Ideos HD).


Sumber : Kaskus.us, xda-developers.com

Friday, 20 May 2011

Install Custom Recovery di Aha Touch(C8150)

Yang di perlukan :
- Download Custom Recovery CLOCKWORKMOD.zip
- Download Driver Aha Touch
- Komuter/laptop (Lebih di sarankan Laptop karena untuk jaga-jaga jika tiba-tiba listrik padam)

Langkah Installnya :
  • - Extract Clockworkmod.zip dan Driver Aha Touchnya
  • - Matikan HP Lalu masuk ke FastbootMode (Tekan End Call(merah)+Volume Down+Power) tahan kira-kira 5-10 detik maka akan muncul gambar 5 orang yang sedang mangap dan tidak bergerak gambar tersebut(seperti hang) tp jangan takut memang seperti itu prosesnya
  • Lihat di komputer/Laptop akan Muncul Notifikasi Instal Driver (Jika Komputer conect Internet akan Download Otomatis) jika tidak maka arahkan ke driver yg sudah di download dan di extract tadi
  • jika sudah terdetect HP nya di komputer cari ClockWorkMod yang di extract tadi
  • klik 2 kali : install-recovery-windows.bat (Windows)
    install-recovery-linux.bat (Linux)
    install-recovery-mac.bat (Mac)
  • maka muncul seperti comand promt hanya selama 3 detik akan tertutup sendiri
  • jika tidak langsung tertutup baca message nya kemungkinan HP belum ke detect
  • setelah selesai matikan HP (dengan cara cabut Batere)
  • lalu cek Recovery Mode (dari keadaan mati tekan & tahan Tombol Call (Hijau )+Volume Up+Power) tahan terus sampai muncul Recovery Mod nya.
Selesai sudah dan HP anda sudah terinstal Recovery Mode
dengan Recovery Mode Ini anda dapat MengInstall Custom ROM ataupun Custom Kernel yang di buat Developer

Sunday, 1 May 2011

Root & UnRoot Huawei Ideos C8150 (Aha Touch)

Root Menggunakan Z4 Root
  1. Aktifkan Unknown Source Aktifkan dulu USB debugging dari ATAT (seting - applications - centrang Unknown Sources) dan USB debugging (seting - applications - development - centang USB debugging) di HP anda
  2. Download Z4root.apk filenya di sini atau cari di market
  3. Setelah download Copy file z4root(1.3.0).apk ke sd card (bisa pakai CardReader atau Kabel Data)
  4. kembali ke HP buka File Manager(bisa pakai Astro Manager)
  5. cari filenya z4root(1.3.0).apk lalu klik z4root(1.3.0).apk
  6. kemudian klik install, setelah selesai keluar dari file manager
  7. cari Z4root yang sudah di install kemudian buka
  8. terdapat 2 pilihan Temporary Root (akan hilang setelah HP di restart) dan Permanent Root (tidak akan Hilang Meski Di HP di Restart)
  9. Pilih saja Permanent Root, Tunggu sampai Selesai (jangan Matikan Hp)
  10. setelah selesai maka HP anda sudah di Root
  11. cara memeriksanya akan ada aplikasi SuperUser yang terinstall (gambar tengkorak)
UnRoot Menggunakan Z4Root
  1. Buka Z4root yang sudah di install tadi
  2. pilih Unroot
  3. tunggu sampai selesai (jangan Matikan HP)
  4. Selesai. HP anda akan Kembali Seperti Semula
Demikian tutorial dari saya semoga membantu

Tuesday, 15 February 2011

Huawei Ideos, AHA Touch

Bakrie Connectivity kembali bekerjasama dengan Huwawei
kali ini yg diusung tidak tanggung - tanggung yaitu menggunakan OS Android Froyo 2.2

“Ini adalah ponsel cerdas Android CDMA pertama di Indonesia dan sangat cocok untuk kaum muda,” kata Riadi Sugihtani, Marketing Director Huawei Device Indonesia.
Ya memang betul secara resmi ponsel ini adalah ponsel CDMA berbasis android di indonesia, Namun samsung juga sudah merilis hp CDMA berbasis Android namun masih 1.6,memang tidak dirilis secara resmi namun sudah cukup banyak orang yg memiliknya,

Dengan penuh penasaran saya langsung dateng ke grand indonesia,,ketika melihatnya langsung memang cukup menawan hp ini,fiturnya pun lengkap

Berikut Spesifikasinya:
  • Jaringan: CDMA 2000-1X EVDO rev. A(download 3.1 Mbps dan upload maksimal 1.8 Mbps), RUIM,
  • Dimensions: 104 x 54.8 x 13.5 mm
  • Weight: 102.1 g
  • Display: TFT capacitive touchscreen, 256K colors, 240 x 320 pixels, 2.8 inches, Accelerometer sensor for auto-rotate, Proximity sensor, Swype input method
  • Memory: Internal 200 MB storage, 256 MB RAM, 512 MB ROM, External: microSD, up to 32GB
  • Connectivity: WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Bluetooth v2.1, microUSB v2.0
  • Camera: 3.2 MP, 2048×1536 pixels, Geo Tagging
  • Operating System: Android v2.2 (Froyo)
  • Processor: Qualcomm MSM7225 chipset, 528 MHz ARM 11 processor, Adreno 200 GPU
  • Battery: 1200 mAh, Talktime: 4 hours, Standby: 250 hours
huawei ideos cdmatapi meurut saya masih ada beberapa kekurangannya yaitu :
  • Kamera tanpa Flah sehingga menyulitkan mengambil foto dalam keadaan gelap
  • layar yang hanya 2.8' kurang puas ketika berselancar di dunia maya
  • Untuk video rec pun kurang memuaskan hasilnya ketika di play
  • Battery dengan ukuran yg kecil sehingga cepat habis

selebihnya sangat bagus,dengan fitur2 yg komplit,

Apalagi dengan ke unggulun AHA No Buffering when use Youtube menjadi nilai Plus,,harganya yg murah pun dinobatkan sebagai smartphone termurah.

AHA Touch ini dibanderol dengan harga Rp1.5 juta (1,4 juta saat Lounching) dengan bonus gratis internet 2GB setelah isi ulang Rp25 ribu dan berlaku di 30 hari pertama setelah registrasi kartu AHA kamu. Sebenarnya ada 5 pilihan warna namun Bakrie baru meluncurkan 2 warna yaitu Biru dan Hijau. bagi yg penasaran silahkan beli dan coba sendiri..hehehe..

Official Web

Thursday, 10 February 2011

Membuat File Excel dengan C#(Sharp)

Kali ini saya akan memberikan contoh untuk membuat file Excel menggunakan C#.Net,
langsung kita mulai saja,,

pertama add reference module excelnya ke program yang kita bikin,kalau bisa satu folder dengan hasilprogram tersebut lalu,
tambahkan Code dibawah ini di paling atas program yang kita buat
using Excel = Microsoft.Office.Interop.Excel;
using System.Runtime.InteropServices;

kemudian buat sebuah fungsi yang di panggil untuk mencetaknya seperti ini contohnya
Private void Cetak()
{
oExcel = new Microsoft.Office.Interop.Excel.Application();
//dua baris dibawah untuk mengubah setingan sementara ketika kita menggunakan settingan //indonesia di komputer kita,sehinggga mengatasi error System.Globalization.CultureInfo oldCI = System.Threading.Thread.CurrentThread.CurrentCulture;
System.Threading.Thread.CurrentThread.CurrentCulture = new System.Globalization.CultureInfo("en-US");

oBook = oExcel.Workbooks.Add(System.Reflection.Missing.Value);
oSheet = (Excel.Worksheet)oBook.ActiveSheet;
oSheet.Name = "Testing";
//untuk memasukkan data ke excel //seperti ini contohnya : oSheet.Cells[row, col] = data;
oSheet.Cells[1, 1] = "Saya Sedang Mencoba Membuat File Excel";
//untuk mengcustom cell-cell yang telah kita buat //ini Contohnya : oRange = oSheet.get_Range(cellFrom, cellUntil);
oRange = oSheet.get_Range(A1,E2);
oRange.MergeCells = true;
oRange.Font.Size = 12;
oRange.Font.Bold = True;
oRange.HorizontalAlignment = Excel.XlHAlign.xlHAlignCenter;
oRange.VerticalAlignment = Excel.XlVAlign.xlVAlignCenter;
oRange.WrapText = true;
oExcel.Visible = true;
oBook.SaveAs("Nama_File_Test.xls", Excel.XlFileFormat.xlWorkbookNormal, null, null, false, false, Excel.XlSaveAsAccessMode.xlShared, false, false, null, null, null);
System.Threading.Thread.CurrentThread.CurrentCulture = oldCI;

}
berikut gambar hasilnya.
silahkan dicoba2 code yg lain jika ingin tampilan yang berbeda,
demikian dulu tutorial dari saya ini,kurang lebihnya saya mohon maaf,,
terimakasih & semoga bermanfaat.

Wednesday, 19 January 2011

Membuat Running Text/Marquee/ Text Berjalan di c#(c Sharp)

masih bingung ketika ingin membuat text berjalan di program yang anda buat?
tenang saya akan membantu anda berikut contohnya :
yang saya buat dengan memainkan posisi text yang sudah dibuat dari kiri ke kanan menggunakan timer.

//ini deklarasinya
System.Timers.Timer t = new System.Timers.Timer(100);
int delta = 595;
string TextRuning=string.Empty;
int interval = 5;

private void WallBoardUC_Load(object sender, EventArgs e)
{
LoadWall();
}

private void LoadWall()
{
//isi textnya
TextRuning += "Tetaplah Semangat Untuk Mencoba ";
lblruning.Text = string.Format(@"INFO : {0}", TextRuning);

if (TextRuning.ToString() != "")
{
//untuk callmarquee
if (delta < delta =" this.Width;" delta ="="" delta =" this.Width;" text = "" textruning = "" delta =" this.Width;"> 5)
interval = 5;
delta = delta - interval;
this.Invalidate();
}

//untuk merubah posisi textnya
protected override void OnPaint(PaintEventArgs e)
{
this.lblruning.Location = new System.Drawing.Point(delta, 3);
}


ya,,has Been Done,,,
demikian contoh dari saya,
selamat mencoba yah,,